Langsung ke konten utama

Mahasiswa?

Hal yang patut dihindari mahasiswa
Sebagai mahasiswa kaum akademis, kaum terdidik sebaiknya menyadari etika mempelajari ilmu dan memperoleh ilmu agar tidak terjadi gesekan ataupun gangguan dikemudian hari. Saya sebagai penulis juga bukanlah orang yang sempurna dan menjalankan semua hal dibawah ini. Namun jika kita harus menunggu diri sempurna, apalah gunanya saling mengingatkan.

1      Menghindari menyontek

Beberapa mahasiswa (tidak semua) mahasiswa melakukan hal ini. Beberapa diantaranya berdalih karena lingkungan yang memengaruhinya, maka dia juga ikut menyontek. Ada juga yang mengaku karena terpaksa dan terdesak waktu. Terpaksa karenaa tidak bisa maka menyontek, terpaksa karena waktu yang mendesak dan penting maka menyontek.
Tidak sepatutnya, meyalahkan lingkungan sebagai sebab kita menyontek, pun tidak sebaiknya menyalahkan keadaan dan kondisi sebagai sebab dari perilaku menyontek ini. Memperlihatkan apa adanya kepada dosen itu lebih baik dari pada memperlihatkan hasil keringat dan pemikiran orang lain.
Menyontek juga bukanlah hal yang etis apalagi patut untuk dibudayakan sebagai tradisi akademik, apapun alasannya. Lalu bagaimana penyelesaian dari menyontek ini? Ada cara yang paling mudah sebenarnya namun tidak gampang. Diperlukan kebiasaan dan keterbukaan pikiran. Yakni memparafrase.

Salah kaprah dengan paraphrase.

Sangat berbeda dengan menyontek paraphrase, menurut saya adalah sebuah tindakan untuk memodifikasi kembali apa yang telah kita baca berdasarkan pengalaman, kata-kata dan jalan pikiran kita masing-masing tanpa menghilangkan esensi pesan yang ada dalam teks bacaan tersebut.
Paraphrase juga merupakan modal utama bagi seorang penulis non-fiksi, menurut saya. Memparafrase berasal dari bahasa Inggris yakni to repeat something written or spoken using different words, often in a humorous form or in a simpler and shorter form that makes the original meaning clearer. Dikatakan disini bahwa, paraphrase adalahh mengulangi sesuatu yang ditulis atau sesuatu yang telah dibicarakan dengan bahasa yang berbeda, biasanya dalam bentuk yang menyenangkan atau dalam bentuk yang lebih simple dan bentuk yang lebih pendek yang membuat bentuk aslinya lebih jelas.  
       Pada tingkat tuturan kita bisa mendeskripsikan kembali apa yang telah kita dengar dalam bentuk refleksi yang hasilnya dapat dilihat pada bentuk teks report. Sehingga ada yang disebut dengan reading report.
Tertarik untuk meninggalkan kebiasaan menyontek? Bagaimana?. Menyontek itu apapun cara dan alasannya, baik dalam cara kasar, lembut dan meronrong tetaplah kasar. Saja jadi teringat peminta sumbangan dari panti asuhan yang meminta dengan kata-kata yang kasar dan nada memaksa.  Mau disamakan seperti itu? Pastinya tidak.  saya yakin.


2.      Menghindari tindakan kopi paste secara utuh

Everything is ready on your hand through mobile. Kebiasaan ini juga tidak kalah tidak ber-etika-nya. sebahagian mahasiswa mengkopi seluwesnya saja diblog teman tanpa meminta izin apalagi mencantumkan nama penulis blog atau web. Jika sudah seperti ini, sepertinya guys, you have to know bahwa penulis blog itu kadang tidak tidur dan menyiapkan uang dan waktu ekstra untuk menulis maka hargai mereka dengan selayaknya.
3.      Hindari meremehkan pengajar, siapa tahu pengajar tidak sengaja mendengar suara anda.

Ini lah manfaat menjauhi sifat stab behind. Usahakan jika tidak suka berdialog dengan orang yang dianggap bisa memberikan solusi atas ketidak patutan dosen dan perlakuan yang tidak meng-enakkan dari dosen atau silahkan ke pihak yang memang layak menangani masalah ini.     

Komentar

Postingan populer dari blog ini

MORFEM ZERO

Morfem Zero Morfem Zero adaalah sebuah penemuan baru yang dikemukan oleh Kamsinah (…) dalam disertasinya, morfem zero ini merupakan salah satu teori yang menunjukkan konsep kesemestaan bahasa (Language Universal). Darwis (2003) menyatakan : “ada enam prinsip pengenalan morfem salah satunya adalah pada prinsip keempat dia mengatakan”satuan yang berparalel dengan kekosongan dalam satuan struktur bunyi atau fonologik adalah morfem, yaitu disebut morfem zero”” Dari pengertian diatas dapat ditarik beberapa point penting sebuah bentuk dikatakan morfem zero 1.       Satuan tersebut berparalel 2.       Satuan tersebut kosong 3.       Ada pada satu struktur bunyi atau fonologik Contoh yang paling konkret adalah bahasa Inggris pada bentuk jamak dan pada bentuk tunggal 1.       Apple s yakni lebih dari satu apel Apple yakni satu apel Kebanyakan nomina dalam bahasa Inggris...

KULINER KHAS BIMA

BIMANESS’ CUISENE Salah seorang teman pernah bertanya, apa makanan khas bima? Waktu itu saya hanya menjawab “pangaha bunga”. Sekarang saya sadar bahwa bima memiliki banyak sekali makanan khas, diantaranya: Dimulai dari camilan 1.      1.  Bingka dolu Bingka dolu merupakan camilan yang biasa ada dipasaran tradisional, bentuknya yang kenyel, lembut dan manis membuat jajanan ini tetap memilki peminat setia. Bingka dolu pada umumnya memiliki dua fariasi makna yakni, warna kuning dan hijau. Saya lebih suka warna hijau. 2.       2. Pangaha bunga Pangaha bunga merupakan jajanan khas bima yang terbuat dari tepung beras biasa sebagai bahan utama. Cara membuatnya cukup mudah, tepung beras di tambahkan dengan mentega, gula, air dan garam secukupnya. Adonan diaduk rata hingga dapat dibentuk kemudian dicetak sesuai bunga. Langkah selanjutnya digoreng pada minyak yang sudah dipanaskan, lalu perhatikan kue hingga berwarna kee...

recent scholarships

TURKI turki merupakan negara yang sedang dalam proses perkembangan, mereka menyediakan beasiswa yang sangat bergengsi bagi sobat-sobat yang akan melanjutkan studi baik s1 s2 dan s3 di Turki. sejak awal februari hingga 3 maret Turki Goverment membuka pendaftaran candidate yang ingin melanjutkan graduate program di turki, beasiswa ini ditawarkan khusus bagi mereka yang memiliki bakat dibidang olahraga dan seni. untuk saat ini saya melihat pendaftaran sementara dibuka untuk mereka yang memiliki tim sepakbola khusus atau pernah masuk dalam tim sepakboal, untuk lebih elasnya silahkan kalian meihat syarat dan ketentuan yang berlaku di sini. : http://www.turkiyeburslari.gov.tr/index.php/en/ disitus diatas kalian bisa meng-klik tombol bergambar bendera UK untuk membaca web menggunakan bahasa Inggris dan meng-klik tombol bergambar bendera Turki dengan menggunakan bahasa Turki. go ahead.. oh... btw pendaftarannya sampai dengan tanggal 3 maret ini tiggal 13 hari lagi... silahkan mencoba